Minggu, 13 Juli 2008

[BeritaNET.com] Microsoft Temukan Masalah Windows Server 2008

2008-07-14 09:07:26


Microsoft Temukan Masalah Windows Server 2008

.

Oleh: Heni



Pada hari Jumat (11/07) kemarin, Microsoft Corp. telah mengumumkan akan merilis kembali perbaikan untuk kecacatan yang terjadi ketika user melakukan update security terhadap Windows Server Update Services (WSUS). Perbaikan yang pada awalnya diuncurkan Microsoft pada hari Rabu (09/07), dimaksudkan untuk memperbaiki masalah lama dengan WSUS yakni adanya masalah yang telah menghalangi user ketika user mengupdate PC-nya, termasuk patch security. Sistem dengan Office 2003 tidak dapat digunakan untuk menerima patch via WSUS sejak Juni lalu karena adanya bug pada pada update bulan Juni ke dalam Service Pack 1.

Pada hari Sabtu (12/07), Microsoft mengingatkan adanya masalah yang dapat berpotensi terhadap perbaikan tersebut yakni user yang menjalankan WSUS 3.0 SP1 di Windows Server 2008 akan menemukan patch yang tidak dapat diinstal dengan benar. Untuk itu, pihak Microsoft menjelaskan, agar dapat sukses mengisntal update WSUS 3.0 SP1, user harus menjalankan update pada bagian a ... dst.

Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :

http://www.beritanet.com/1481/Microsoft-Windows-Server-2008








--------------------------------------------------------







Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).





Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"

Tidak ada komentar: