Yogyakarta, 2008-01-10 18:43:34
Kepada Yth. Pelanggan Newsletter BeritaNET.com,
Dengan hormat,
Telah ditambahkan sebuah berita atau artikel baru di BeritaNET.com berjudul:
David Packard
.Oleh: dwinita
Dengan kutipan isi artikel baru tersebut sebagai berikut:
David Packard (1912-1996) adalah pendiri Hewlett-Packard Company (HP) bersama William R. Hewlett. David Packard yang lahir pada 7 September 1912 di Pueblo, Colorado ini, mendapat gelar Bachelor dari University of Stanford, California pada 1934. Pada tahun 1939 David Packard mendapatkan gelar Master dalam bidang Teknik Elektro.
Packard dan Hewlett adalah teman akrab sewaktu kuliah di University of Stanford, yang kemudian pada tahun 1939 bersama-sama mendirikan Hewlett-Packard Company. Sebelumnya, mulai tahun 1936 sampai 1938, Packard bekerja sebagai insinyur di General Electric Co. di New York.
Sampai sebelum meninggalnya pada tahun 1996, Packard mendapatkan tidak kurang dari lima gelar doktor kehormatan dari berbagai universitas terkemuka di Amerika.(dna)
... dst.Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :
http://www.beritanet.com/572/David-Packard
Hormat Kami,
Andreas Roy Wikan
--------------------------------------------------------
Anda berlangganan newsletter di : milis@beritanet.com.
Untuk membalas, kirim ke: milis@beritanet.com.
Stop menerima email : milis-owner@beritanet.com
Ingin artikel anda dipublikasikan di www.beritaNET.com ?
Kirim contoh tulisan anda ke milis@beritanet.com (khusus anggota milis),
atau kepada redaksi-AT-beritanet.com (untuk non-anggota milis).
Topik tulisan sesuai kategorisasi www.beritaNET.com
Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: blogger.com).
Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar