Kamis, 17 Januari 2008

[BeritaNET.com] Menkominfo Dukung Peran LSF dalam Menjaga Nilai Moral Bangsa

Newsletter Mailing List www.BeritaNET.com -----

Yogyakarta, 2008-01-18 11:46:46

Kepada Yth. Pelanggan Newsletter BeritaNET.com,

Dengan hormat,
Telah ditambahkan sebuah berita atau artikel baru di BeritaNET.com berjudul:

Menkominfo Dukung Peran LSF dalam Menjaga Nilai Moral Bangsa

.

Oleh: dwinita

Dengan kutipan isi artikel baru tersebut sebagai berikut:


Kebangkitan industri film tanah air pada beberapa tahun terakhir ini merupakan suatu sinyal positif atas bangkitnya kreativitas insane perfilman di Indonesia. Namun sejauh mana kebangkitan industri film ini membawa dampak terhadap masyarakat yang menikmatinya, mungkin masih harus lebih dipikirkan. Hal ini dikarenakan banyaknya film tanah air yang dibuat hanya dengan pertimbangan tujuan komersil semata, tanpa mempertimbangkan bobot maupun nilai edukasi yang jelas. Hal ini rupanya terus menjadi perhatian Lembaga Sensor Film (LSF) yang dipimpin Titie Said. Namun di lain pihak, ternyata banyak media dan komunitas yang tergabung dan menamakan diri Masyarakat Film Indonesia (MFI) justru gencar mengajukan judicial review atas UU Film Nomor 8 tahun 1992, berkait dengan keberadaan LSF. Pihak MFI menganggap LSF sebagai kepanjangan tangan pemerintah dalam telah membatasi kreatifitas sineas dalam negeri.

Berkaitan dengan permasalahan ini, dalam kunjungannya ke Lembaga Sensor Film (LSF) pa ... dst.

Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :

http://www.beritanet.com/599/Menkominfo-LSSF-moral-bangsa


Hormat Kami,

Andreas Roy Wikan



--------------------------------------------------------
Anda berlangganan newsletter di : milis@beritanet.com.
Untuk membalas, kirim ke: milis@beritanet.com.
Stop menerima email : milis-owner@beritanet.com
Ingin artikel anda dipublikasikan di www.beritaNET.com ?
Kirim contoh tulisan anda ke milis@beritanet.com (khusus anggota milis),
atau kepada redaksi-AT-beritanet.com (untuk non-anggota milis).
Topik tulisan sesuai kategorisasi www.beritaNET.com
Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).





Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"

Tidak ada komentar: