Jumat, 04 Januari 2008

[BeritaNET.com] Janji Digitalisasi Medical Record oleh Hillary Clinton

Newsletter Mailing List www.BeritaNET.com -----

Yogyakarta, 2008-01-05 13:26:09

Kepada Yth. Pelanggan Newsletter BeritaNET.com,

Dengan hormat,
Telah ditambahkan sebuah berita atau artikel baru di BeritaNET.com berjudul:

Janji Digitalisasi Medical Record oleh Hillary Clinton

.

Oleh: dwinita

Dengan kutipan isi artikel baru tersebut sebagai berikut:


Dalam sebuah kampanye pemilihan di New Hampshire Jumat kemarin, Hillary Clinton menjanjikan penerapan teknologi dalam penanganan sistem kesehatan di negara tersebut. Janji tersebut diberikannya untuk masalah penanganan data paper medical records.

Digitalisasi document yang merupakan data vital kesehatan seluruh warga negara tersebut diperkirakan akan memakan biaya sekitar $77 milyar dollar Amerika. Namun lebih lanjut Hillary Clinton menambahkan, “dana sejumlah itu tidak akan pernah lebih penting, jika dibandingkan dengan apa yang diperjuangkan, yaitu kesehatan seluruh masyarakat”.

“Selama ini kita telah biasa online untuk membeli sesuatu dari Mongolia, atau online untuk layanan banking kita, dan semua itu dilakukan dengan cara yang telah terbukti aman dan terenkripsi. Jadi sangat penting untuk melayankan data medical records secara online”, kata Hillary Clinton dalam kampanye politiknya.

Beberapa rumah sakit dan klinik kesehatan memang ... dst.

Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :

http://www.beritanet.com/563/digitalisasi-medical-record-hillary-clinton



Hormat Kami,

Andreas Roy Wikan



--------------------------------------------------------
Anda berlangganan newsletter di : milis@beritanet.com.
Untuk membalas, kirim ke: milis@beritanet.com.
Stop menerima email : milis-owner@beritanet.com
Ingin artikel anda dipublikasikan di www.beritaNET.com ?
Kirim contoh tulisan anda ke milis@beritanet.com (khusus anggota milis),
atau kepada redaksi-AT-beritanet.com (untuk non-anggota milis).
Topik tulisan sesuai kategorisasi www.beritaNET.com
Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: blogger.com).





Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"

Tidak ada komentar: