Selasa, 01 April 2008

[BeritaNET.com] Andi Star BookStore Hadir di Solo

2008-04-01 14:51:42


Andi Star BookStore Hadir di Solo

.

Oleh: dwinita



Terhitung sejak hari Jumat (28/3) yang lalu, secara resmi Penerbit Andi menghadirkan Andi Star BookStore di kota Solo. Andi Star BookStore sendiri mengambil lokasi di Solo Grand Mall, salah satu pusat keramaian terbesar di Solo. Hadirnya Andi Star BookStore di Solo dimkasudkan sebagai media perkenalan sekaligus penjualan buku-buku terbitan Andi Offset yang jumlahnya sangat banyak dan mencakup berbagai bidang ilmu dan tema.

Acara launching Andi Star BookStore ini sendiri dimeriahkan dengan berbagai acara yang digelar sejak hari Jumat (28/3) lalu hingga Minggu (30/3).

... dst.

Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :
http://www.beritanet.com/838/Andi-Star-BookStore








--------------------------------------------------------







Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).





Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"

Tidak ada komentar: