Rabu, 20 Februari 2008

[BeritaNET.com] HTC Vox Smartphone

2008-02-20 15:59:35


HTC Vox Smartphone

.

Oleh: dwinita



HTC Vox merupakan debutan baru yang cukup ‘cantik’ dari HTC. Dari sisi desain, desain sliding ke samping yang berfungsi untuk menyembunyikan keyboard QWERTY-nya cukup membuat handheld ini tampil praktis dan efesien. HTC Vox merupakan sebuah quad-band GSM/EDGE smartphone yang dilengkapi Windows Mobile 5.0 sebagai OS-nya. Dari segi otak penggerak, HTC Vox memakai TI OMAP 800, 201 MHz processor.

Berikut ini merupakan spesifikasi dari HTC Vox :

  • Quad-band GMS/EDGE
  • Windows Mobile 5.0 for Smartphone Edition
  • TI OMAP 800, 201 MHz processor
  • 128 MB of ROM
  • 96 MB of RAM
  • semi slide-out QWERTY keypad
  • 2 megapixel camera
  • Wi-Fi
  • Bluetooth 2.0
  • 5-way jog bar for navigation
  • microSD slot
... dst.

Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :
http://www.beritanet.com/719/HTC-Vox-smartphone








--------------------------------------------------------







Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).





Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"

Tidak ada komentar: