Pemrograman Pocket PC dengan VB.NET - bag 2
.Oleh: Antonius Rahmat C, S.Kom
.NET Compact Framework
.NET Compact Framework memiliki arsitektur yang sama dengan arsitektur .NET Framework versi Full-nya, termasuk Common Language Runtime-nya. .NET Compact Framework menyediakan kemampuan untuk mengakses sistem opreasi Windows CE dari smart device sehingga kita dapat mengakses fungsi-fungsi bawaan sistem operasi untuk diintegrasikan dengan program yang kita buat.
.NET Compact Framework menggunakan sistem operasi Windows CE untuk fungsi-fungsi inti dan beberapa fungsi yang khusus pada smart device tertentu. Beberapa kelas seperti Windows Forms, graphics, drawing, dan Web services, dikembangkan dan dikemas ulang untuk efisiensi, sehingga fitur-fitur yang tidak diperlukan tidak lagi digunakan, sehingga .NET CF berukuran sangat kecil dibandingkan .NET framework yang lengkap.
Arsitektur .NET CF adalah sebagai berikut:
Gambar Arsitektur .NET Framework. (Sumber: Dan Fox, Jon Box, Building Solution ... dst.
http://www.beritanet.com/721/Pemrograman-Pocket PC-dengan-VB-NET-bag2
--------------------------------------------------------
Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).
Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar