Palm Treo 800w, Mewah dan Trendy
.Oleh: Heni
Fitur Treo 800w terlihat lengkap dengan tampilan trendy, lebih kecil dan merupakan penyempurnaan dari smartphone PDA GSM sebelumnya, Treo 850. Spesifikasi Treo 800w memiliki fungsi audio-out yang ditangani via Bluetooth A2DP atau via microUSB ke headphone adapter stereo 3.5mm yang ada pada box kemasan. Treo 800w memiliki sistem operasi Windows Mobile 6.1 di dalamnya. Dengan berat 4,9 onz, Treo 800w dapat mengusung slot memori microSD/SDHC hingga hitungan gigabyte. Treo 800w merupakan bawaan dari tipe Sprint, yang akan dirilis pada pertengahan Juli ini, dan akan muncul pada Verizon Network sekitar 3-6 bulan ke depan.
Berikut spesifikasi Treo 800w :
- Carrier : Sprint
- Jaringan :
- CDMA 800 (Digital Cellular), 1900 (PCS), dan 1.5GHz (GPS)
- EVDO dan 1XRTT
- Fitur :
- Personal speakerphone
- MicroUSB standard B connector (2.0-compliant; untuk sync cable, charger, dan audio accessories)
- External antenna port
Isi berita / artikel tersebut secara lengkap dapat anda baca di situs beritanet.com pada alamat :
http://www.beritanet.com/1495/Smartphone-Palm-Treo-800w
--------------------------------------------------------
Ambil RSS Feed berita kami : http://www.beritanet.com/feed.php
Newsletter ini dapat diposting secara otomatis ke blog anda bila tersedia fasilitas mail-to-blog (contoh: @blogger.com).
Untuk berlangganan newsletter kunjungi www.beritanet.com, Untuk berhenti berlangganan, kirim e-mail ke milis-owner@beritanet.com dengan subject "STOP"
Tidak ada komentar:
Posting Komentar